Apr 27, 2010

Amazon Kindle


Amazon Kindle adalah sebuah alat yang digunakan untuk membaca buku elektronik. Amazon Kindle dikembangkan oleh Amazon.com pada tahun 19 November 2007. Amazon Kindle dirancang khusus untuk memberikan pengalaman membaca yang luar biasa.
Kenapa Amazon.com mempunyai ide untuk membuat Amazon kindle ini? Itu semua karena semakin banyaknya buku elektronik yang beredar di internet, dan dengan Alat ini, maka akan mempermudah pembaca untuk membaca buku elektronik, tidak perlu komputer, laptop atau sebagainya.

Alat ini mempunyai beberapa fitur yang menarik selain untuk membaca buku elektronik yaitu dengan penambahan konektifitasnya yang mampu terhubung dengan wireless network yang memungkinkan Anda melakukan bookmark, search dan akses ke Wikipedia. Desainnya yang ergonomis dan beratnya yang hanya 10.3 ons membuatnya mudah dibawa keman-mana. Ini adalah spesifikasi dari Amazon Kindle:

Layar : Teknologi eInk dengan diagonal 6 inch, Resolusi 600X800 Pixel.
Ukuran : 20 X 13.5 X 1.8 Cm
Berat : 300gr
Memori Space : 256 MB internal memori, Tersedia slot memori card SD hingga 4GB.
Baterai Life : Dalam kondisi Wireless Off bisa bertahan lebih 1 minggu.
Waktu Charge : 2 jam
USB Port : USB 2.0 (mini-B connector)

Berapa Alat ini dijual di Amazon.com?
Sampai saat ini harga Amazon Kindle sebesar $259. Harga yang sangat menawan untuk sebuah Alat yang sangat bagus. Jika Anda menginginkan barang ini, bisa membelinya di Amazon.com.Klik Banner dibawah untuk menuju situs Amazon.com






0 Comments:

Post a Comment

Your comments are very helpful this blog in the future. but do not spread the SPAM on this blog!

Followers

 

Mata Kuliah Teknik. Copyright 2010 All Rights Reserved.Template by Bloganol.com Detiablog